Sabtu, 24 Maret 2012

Kumpulan Doa Dan Surat Pendek





 KUMPULAN
DO'A-DO'A SEHARI HARI


Ayat Kursi

ALLAHU LAA ILAAHA ILLA HUWAL HAYYUL QAYYUM. LAA TA’KHUDZUHUU SINATUW WA LAA NAUUM. LAHUU MAA FISSAMAAWAATI WA MAA FIL ARDH. MAN DZAL LADZII YASFA’U ‘INDAHUU ILLAA BI IDZNIH. YA’LAMU MAA BAINA AIDIIHIM WA MAA KHALFAHUM. WA LAA YUHITHUUNA BI SYAI-IN MIN ‘ILMIHII ILLAA BI MAASYAA’ WASI’A KURSIYYUHUSSAMAAWAATI WAL ARDH. WA LAA YA-UUDHUHU HIFZHUHUMAA WAHUWAL ‘ALIYYUL AZHIIM.

Artinya :
Allah, tidak ada Tuhan (yang berhak disembah) melainkan Dia Yang Hidup kekal lagi terus-menerus mengurus (makhluk-Nya);tidak mengantuk dan tidak tidur. Kepunyaan-Nya apa yang di langit dan di bumi. Tiada yang dapat memberi syafa’at di sisi Allah tanpa izin-Nya. Allah mengetahui apa-apa yang di hadapan mereka dan di belakang mereka, dan mereka tidak mengetahui apa-apa dari ilmu Allah melainkan apa yang dikehendaki-Nya. Kursi Allah meliputi langit dan bumi. Dan Allah tidak merasa berat memelihara keduanya dan Allah Mahatinggi lagi Mahabesar (Terjemahan Ibnu Katsir)

Meaning:
God, no God (the right to be worshiped) but Him, the Living Eternal longer continuous care (His creatures); not slumber nor sleep. His is what is in the heavens and the earth. Nothing can give syafa'at in Allah without His permission. God knows what is before them and behind them, and they do not know anything of the science of God but what He wills. His Footstool encompasses the heavens and the earth. And God does not feel heavy and their preservation Almighty Allah Most High again (Translation of Ibn Kathir)

      Surat Al-Ikhlas
    ( Memurnikan Ke Esaan Allah)

 
Artinya :
Katakanlah: Dialah Allah, Yang Maha Esa
Allah tempat bergantung ( segala sesuatu )
Dia tidak beranak dan tidak pula diperanakkan
Tidak ada sesuatu pun yang meenyamainya

Meaning :
Say: he was the god of the almighty one
god where dependent (everything)
he had no children and no child is also given a
nothing is to Him


Surat Al- Falaq
( Waktu Subuh )

   

artinya:
Katakanlah: "Aku berlindung dengan Tuhan Fajar,
dari kejahatan apa yang Dia telah menciptakan
dan dari kejahatan kegelapan ketika mengumpulkan
dan dari kejahatan wanita yang meniup pada buhul-buhul
dan dari kejahatan dari dengki ketika ia iri. "

Meaning:
Say: ‘I seek refuge with the Lord of Daybreak,
from the evil of what He has created
and from the evil of the darkness when it gathers
and from the evil of women who blow on knots
and from the evil of an envier when he envies.’



Surat An-Nas
( Manusia )



Artinya :
Katakanlah: “Aku berlidung kepada Tuhan (yang memelihara dan menguasai) manusia. raja manusia. sembahan manusia. dari kejahatan (bisikan) syaitan yang biasa bersembunyi. yang membisikkan (kejahatan) ke dalam dada manusia. dari (golongan) jin dan manusia.

Meaning :
Say: "I seek refuge in the Lord (who maintain and control) human. human king. human worship. of crime (whisper) what the devil who would hide. who whispers (evil) into the human breast. of (class) jinns and humans.



Surat Al-Mu'minun
Ayat 97 – 98



Artinya :
Ya Allah, aku berlindung padamu dari bisikan syetan.
Dan aku berlindung kepadamu (Allah) dari kedatangan mereka (jin dan syetan).

Meaning :
Oh Allah, I seek refuge in you from Shaitaan whisper.
And I seek refuge in thee (God) of their arrival (jinn and Shaitaan).


Surat Al-Ashr
( Demi Masa )


 


Artinya :
Demi masa.
Sesungguhnya manusia itu berada dalam kerugian.
Kecuali orang-orang yang beriman dan beramal sholeh, yang saling menasihati dalam kebenaran dan Saling menasihati dalam kesabaran.

Meaning :
For the sake of time.
Behold, the man is in loss.
Except those who believe and do pious, who encourage one another in truth and exhort one another in patience.

Doa Belajar 


 
ROBBII ZIDNII ‘ILMAAN WARZUKNII FAHMAAN

Artinya :
Ya Allah berikanlah aku ilmu dan kepandaian yang bermanfaat.

Meaning :
Oh Allah give me the knowledge and intelligence useful


Do'a Kedua Orang Tua


RABBIGFIRLII WALIWAALIDAYAA WAR HAMHUMAA KAMAA RABBAYANII SHAGIIRA.

Artinya :
Ya Allah, ampunilah dosaku dan dosa kedua orang tuaku, sayangilah mereka seperti mereka menyayangiku di waktu kecil.

Meaning :
Oh Allah, forgive my sins and the sins of my parents, to care them like they loved me in a small time.

Do'a Sapu Jagat
 
  


RABBANAA AATINAA FID DUN-YA HASANATAN WA FIL AAKHIROTI HASANATAN WA QINAA ADZAABANNAR.

Artinya :
Ya Allah, Berikanlah kami kebaikan hidup di dunia dan kebaikan hidup di akhirat, dan jauhkanlah kami dari siksa api neraka.

Meaning :
Oh Allah, Give us the good life on earth and the good life in the hereafter, and keep us from the torment of the Fire


Do'a Majelis



Artinya :
Maha Suci Engkau Ya Allah, dan dengan memuji-Mu,tiada Tuhan selain engkau,aku memohon ampunan-Mu, aku bertaubat pada-Mu.

Meaning :
Glory to You Oh Allah, and with Thy praise, there is no God besides thee, I beg your pardon, I repent to You.


Do'a Membuka Hati




Artinya :
Ya Allah lapangkanlah hatiku dan mudahkanlah segala urusanku, lancarkanlah lisanku agar mereka mengerti perkataanku.

Meaning :
Exert Oh God of my heart and make it easy is all my business, I embarked was the verbal order that they understand my speech.




Sumber : www.google.com

Tidak ada komentar:

Posting Komentar